Cara Menulis Artikel Tanpa Optimasi SEO Lalu Artikel Bisa Page One Apa Bisa? – Jika anda adalah seseorang yang hobi menulis. Apapun itu mengenai kehidupan, perjalanan, pengalaman dan lain sebagainya. Semua itu bisa anda jadikan referensi sebagai bahan anda untuk menulis SEO. Kali ini kita akan mengupas Cara page one tanpa seo.
Pada dasarnya website-website yang di optimasi seonya akan lebih di unggulkan oleh google. Tapi kenyataannya sampai saat ini saya sering menemukan website/blog yang sama sekali artikelnya tidak di optimasi namun bisa menempati urutan teratas di google.
Tanpa Optimasi SEO Bisa Page One. Bagaimana Caranya?
Seperti kita ketahui dalam dunia search enggine google tidak ada kepastian. Seperti apa artikel yang mereka sukai, mau lo dewa/ratu/apa apa itu dalam optimasi SEO kalo google gak suka ya jangan nangis :D. Untuk Cara page one tanpa Optimasi SEO ini sebenernya susah-susah gampang.
APA PENTINGNYA MENULIS ARTIKEL
Tulisanmu jelek dan gak bermutu ! gak masalah… Karena saya tidak memaksakan siapa saja buat membaca tulisan ini. Syukur-syukur jika anda mau membacanya jika tidak saya gak ambil pusing.
APA TUJUAN UNTUK MENULIS DI BLOG?

JANGAN MEMAKSAKAN UNTUK MEMPERBANYAK ARTIKEL.!
Oh snap! Sudah capek saat menulis karena mengantuk atau karena kelelahan ya istirahat dulu. Jangan dipaksakan, karena sesuatu dipaksakan pasti hasilnya juga tidak akan menjadi baik.